Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2012

CARA MENGHINDARI DEPRESI

Kondisi jaman yang semakin berat, tekanan ekonomi yang semakin meningkat, belum lagi masalah sosial yang semakin banyak timbul. Bukan tidak mungkin bagi orang yang kurang siap dalam menghadapinya akan mudah terserang depresi. Depresi yang terlambat mendapatkan penanganan lebih jauh akan bisa membuat orang hilang akal, minum minuman keras, narkoba dan berbagai hal yang dapat menghilangkan depresi sesaat. Untuk menghindari itu semua pada tulisan kali ini penulis mencoba memberikan beberapa informasi bagaimana cara kita menghindari depresi. Ada beberapa cara antara lain sebagai berikut : Yang terpenting dan paling utama adalah berdoa, berserah diri kepada Tuhan dan terus mendekatkan diri kepada Tuhan. Buat tujuan yang realistis dan pikirkan juga sejumlah konsekuensinya Pecahkan tugas yang besar ke dalam sejumlah tugas kecil. Kerjakan saat Anda mampu melakukannya. Tunda keputusan besar dalam kehidupan, seperti mengubah pekerjaan, menikah atau bercerai saat Anda mengalami depresi.

VIRUS KAWASAKI

Kedengarannya lucu, kayak nama Motor aja, tapi memang itulah nama virusnya Kawasaki . Apabila terserang virus ini gejala awal nya adalah demam tinggi dan bercak merah pada tubuh. Awas jangan sepelekan panas tinggi dan bercak merah yang muncul pada sekujur tubuh. Bisa jadi ada indikasi terserang virus kawasaki. Penyakit ini menyerang sistem kekebalan tubuh manusia lewat pembuluh darah. Dr. Haryudi Aji Cahyono Sp. A(K), dokter spesialis anak mengatakan, biasanya brcak merah pada tubuh sering di anggap sebagai iritasi, alergi atau campak. Padahal belum tentu, karena ada beberapa penyakit, yang indikasinya seperti ini, salah satunya kawasaki.   Penyakit yang di temukan oleh dokter Tomisaku Kawasaki asal Jepang ini sudah lama terjadi. Sejak tahun 1996 hingga sekarang. Penyakit ini menyerang balita namun dalam jumlah kecil yaitu 1:3.000. Yang harus di waspadai adalah pembuluh darah jantung , karena penyakit ini bisa menyebabkan komplikasi pada jantung. Pembuluh darah bisa melebar lama kel