Berdasarkan Informasi terakhir, untuk mendapatkan akun paypal yang Verified memang membutuhkan Kartu Kredit, karena verifikasi menggunakan akun Bank Lokal sudah tidak disetujui. Tapi bagi anda yang tidak punya kartu kredit, ada sebuah trik yang dapat dilakukan untuk mendapatkan akun Paypal Verified dengan menggunakan rekening bank lokal. Langkah langkahnya adalah sebagai berikut: Masuk ke akun Paypal anda, Verifikasi email anda dengan memasukkan kode yang terdapat di email anda di kolom Pemberitahuan --- verifikasi email. Tambahkan Nomor rekening bank dengan klik "Profil --- Tambah/Edit Rekening Bank". (Alamat dan nama yang ada di rekening bank harus sama dengan yang ada di profil Paypal anda, jika berbeda, ubah alamat di akun Paypal anda terlebih dahulu). Setelah Nomor Rekening ditambahkan, kemudian klik "Hubungi Kami / Contact Us" di bagian bawah rekening Paypal anda. (Sebaiknya ubah bahasa yang digunakan dari bahasa indonesia ke bahasa inggris
Kumpulan Tips dan Informasi Penting